Laksanakan Program Kapolri Kapolsek Bayah Polres Lebak Gelar Jum'at Curhat Dengan Komunitas Ojek

    Laksanakan Program Kapolri Kapolsek Bayah Polres Lebak Gelar Jum'at Curhat Dengan Komunitas Ojek

    Lebak, PublikBanten.id Bayah - Guna mendukung program Kapolri Kapolsek Bayah Polres Lebak AKP Malik Abraham SPd menggelar kegiatan jum’at Curhat dengan mendengarkan langsung keluhan Komunitas Ojek Bayah dan warga masyarakat yang bertempat di simpang terminak Bayah, desa Bayah Barat, kecamatan Bayah, kabupaten Lebak. Jum’at (26/01/2024).

    Sesuai Arahan Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, S.I.K., Melalui Kapolsek Bayah AKP Malik Abraham SPd., Mengatakan, ” Guna mendukung Program Kapolri dengan kegiatan Jumat Curhat ini dilaksanakan untuk mendengar langsung curahan hati (curhat) dan aduan warga, Terkait permasalahan yang ada di desa Bayah Barat"ujar AKP Malik Abraham

    Dalam kegiatan ini, Kapolsek Bayah Polres Lebak AKP Malik Abraham SPd menjelaskan bahwa Polri dapat berinteraksi secara langsung dengan masyarakat, Untuk mendengarkan saran, Kritikan, Masukan, Aduan dan keluhan Komunitas Ojek Bayah dan warga, Khususnya di wilayah hukum Polsek Bayah Polres Lebak guna menjaga situasi Harkamtibmas yang aman dan Kondusif

    Insya Allah program ini akan terus berlanjut, Kami laksanakan setiap hari Jum’at, ”ucap Kapolsek Bayah

    AKP Malik Abraham SPd selaku Kapolsek Bayah Polres Lebak berharap, Dengan digelarnya kegiatan Jumat Curhat, Dapat menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah kecamatan Bayah

    Intinya, Warga masyarakat bisa menyampaikan keluh kesah, Curhatan atau saran masukan untuk kepolisian, Supaya kami bisa tindaklanjuti, "tukas AKP Malik Abraham


    ( Tim media*Red)

    humas polri polda banten polres lebak
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Warga Pertanyakan Diduga Tidak Ada Trranparansi...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Berikan Dukungan, Prabowo: Saya Percaya Andra Soni Akan Kerja Keras Perbaiki Kehidupan Rakyat Banten
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Rapat Pleno Terbuka tingkat Desa Cilograng
    Turnamen Hasbi Cup di Zona 4 Isi Amplop Juara ke-2  Diduga Ada Kekeliruan Tidak Sesuai Informasi di Spanduk
    Kinerja Triwulan Pertama di Depan Tim Evaluator Itjend Kemendagri, Pj. Bupati Lebak Paparkan Capaian
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Ormas PERPAM DPD Lebak selatan, Soroti Pembangunan Billboard yang diduga tidak Mengindahkan Keterbukaan informasi Publik ( KIP ) anggarannya  Di Pertanyaan kan ?
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Kordiv HPPS Panwascam kecamatan Cilograng Tegaskan Netralitas ASN
    11,5 Juta Uang Palsu Siap Beredar di Cijaku, Berhasil di Amankan
    TUNTAS LAKSANAKAN PPDB ONLINE DENGAN CLEAR AND CLEAN, SMAN 1 Cimarga
    Ketua Perwakilan Kumala Rangkasbitung: Minta Polres Lebak Segera Menindaklanjuti Laporan Korban Kekerasan
    Tingkatkan Produktivitas Petani, Pemkab Pandeglang Salurkan Bantuan Traktor
    Klarifikasi terkait Berita Dugaan ASN Tidak Netral Dan Mendukung Salah Satu Calon dalam Pelaksanaan Pemilu Serentak 2024

    Tags